Jumat, 11 Juli 2014

Konfigurasi Virtual Host pada Debian

Membuat Virtual Host pada Debian 7 Wheezy 


Virtual Host ????
Virtual Host digunakan untuk menjalankan lebih dari satu domain off dari satu alamat IP atau dengan kata lain memperbanyak URL. Hal ini sangat berguna untuk orang-orang yang perlu menjalankan beberapa situs off dari satu server virtual private - masing-masing akan menampilkan informasi yang berbeda kepada para pengunjung, tergantung pada situs pengguna accessing.There ada batasan untuk jumlah virtual host yang dapat ditambahkan ke VPS.


1. Buat file di "sites-available"


    # vi /etc/apache2/sites-available/[nama_file].conf


    Misal :


    # vi /etc/apache2/sites-available/owncloud.conf


2. Isikan script seperti dibawah ini :


<VirtualHost *:80>


    ServerName owncloud.smkngawen.edu
    ServerAdmin webmaster@smkngawen.edu
    DocumentRoot /var/www
    ErrorLog /var/log/apache2/virtual.host.error.log
    CustomLog /var/log/apache2/virtual.host.access.log combined
    LogLevel warn


</VirtualHost>


    Keterangan:
    1. www            : sesuai pada file forward
    2. smkngawen.edu    : domain
    3. /var/www        : rujukan folder, jika nanti "owncloud.smkngawen.edu --> /var/www"


3. Mengakifkan owncloud.conf


    # a2ensite owncloud.conf


4. Restart apache


    # service apache2 restart


5. Buka Browser isikan "[nama_file].[nama_domain]"


 Misalnya : owncloud.smkngawen.edu


Selesai dan selamat mencoba :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar